Selasa, 22 Mei 2012

Jika Marah

Jika Marah Jangan Banting Pintu Keras-keras, Karena Mungkin Suatu Hari Nanti Melalui Pintu Yang Sama Pula Kita Akan Kembali Meminta Pertolongan.

Marah Karena Kesalahan-kesalahan Orang Lain? Hitung Sampai Sepuluh Kesalahan Anda Sendiri!

Kemarahan Kepada Sesama Siapa pun Dia Ibarat Memaku Sebuah Paku Ke Dalam Dinding Dan Begitu Dicabut Maka Yang Tersisa Adalah Sebuah Lubang Bekas Paku.

Salah satu Kejayaan Sebagai Manusia Adalah Bukan Kita Tidak Pernah Sekali pun Marah, Namun Terletak Pada Selalu Adanya Kemauan Baik Untuk Belajar Mengendalikan Amarah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

AddThis

Populer